Manajemen personalia Pt. Kalbe Farma
Manajemen sumber daya manusia PT Kalbe Farma,Tbk Kalbe Farma memiliki lima nilai budaya yang disebut sebagai Panca Sradha Kalbe. Nilai – nilai tersebut adalah: 1. kepercayaan adalah perekat hubungan. 2. Kesadaran penuh adalah dasar setiap tindakan. 3. Inovasi adalah kunci keerhasilan. 4. Bertekad menjadi yang terbaik 5. Saling keterkaitan adalah panduan hidup. Kalbe Farma mempunyai struktur tata kelola yang sesuai dengan UU No.40 tahun 2007 yang terdiri dari Rapat Umum Pemegang Saham(RUPS), Direksi, Dewan Komisaris dan 5 komite yang memiliki fungsi masing – masing untuk membantu Dewan Komisaris dalam menjalankankan tugasnya yaitu komite Audit, Nominasi, Remunisasi, Risiko Usaha, dan GCG. Kalbe memiliki 3 divisi dalam struktur grupnya, yaitu divisi farmasi, nutrisi dan divisi distribusi dan penjualan Produk yang dihasilkan Kalbe berupa produk farmasi dan jasa kesehatan. Dalam pendistribusian Kalbe memiliki divisi Distribusi dan L